ANALISIS KEMAMPUAN SINTAKSIS PADA USIA 3,5 TAHUN di SURAKARTA
Kesimpulan
Dari hasil peneltian kasus yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa ;
1. Anak dapat menamai gambar-gambar kata kerja yang di tunjukan oleh terapis, tetapi kemampuan menamainya masih urang tepat karena anak cenderung menyebut kata dasar dari gambar tersebut.
2. Dari segi sintaksis bahwa anak usia 3 tahun 5 bulan, sudah cukup baik kemampuan sintaksinya, artinya anak telah mampu menamai gambar dengan baik sesuai dengan kontek kalimat walaupun belum lengkap, namun dapat di mengerti oleh orang lain.
3. Pada penelitian tersebut peroleh gambaran bahwa anak telah mampu merangkai kalimat sederhana dengan baik walaupun masih terjadi gangguan artikulasi dalam bentuk subtitusi pada fonem /r/ menjadi /l/ hal tersebut disebabkan karena pada usia tersebut kematangan organ artikulasi/oran produksi bunyi masih belum sepenuhnya matang/berfungsi secara maksimal.
Sudarman: Tugas akhir mata kuliah Linguistik program D-IV Terapi wicara Poltekkes Surakarta
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar